FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN TIDAK AMAN (UNSAFE ACTION) PADA PEKERJA BAGIAN OPERATOR DI PT. PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA UPDK TELLO TAHUN 2023

WARDANI NISWAN, SALSABILA PUTRI (2023) FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN TIDAK AMAN (UNSAFE ACTION) PADA PEKERJA BAGIAN OPERATOR DI PT. PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA UPDK TELLO TAHUN 2023. Masters thesis, fakultas Kesehatan masyarakat.

[img] Text
1. SAMPUL SKRIPSI (1).pdf

Download (32kB)
[img] Text
salsabilah14120190233halpengesahannewpdf.pdf

Download (883kB)
[img] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (111kB)
[img] Text
10. RINGKASAN.pdf

Download (275kB)
[img] Text
11. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (305kB)
[img] Text
15. BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf

Download (402kB)
[img] Text
17. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (375kB)

Abstract

Perlindungan keselamatan merupakan upaya yang dilakukan perusahaan untuk melindungi pekerja secara aman dalam melakukan pekerjaanya sehari-hari, kecelakaan terjadi diakibatan dari perilaku tidak aman (unsafe action). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan tindakan tidak aman (unsafe action) pada pekerja bagian operator di PT. Perusahaan Listrik Negara UPDK Tello Tahun 2023. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode Cross Sectional study. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah total sampling dengan sampel 40 orang. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan wawancara. Metode analisis data menggunakan analisis univariat dan bivariat dengan uji Chi-Square pada tingkat kepercayaan 95% (p=0,05). Hasil penelitian diperoleh ada hubungan antara sikap dengan Tindakan Tidak Aman yaitu (p=0,027) dan ada hubungan masa kerja dengan Tindakan Tidak Aman yaitu (p=0,020). Sedangkan variabel pengetahuan tidak terdapat hubungan dengan Tindakan Tidak Aman yaitu (p=0,522), tidak terdapat hubungan ketersediaan APD dengan Tindakan Tidak Aman yaitu (p=1,000) dan tidak terdapat hubungan pengawasan dengan Tindakan Tidak Aman yaitu (p=0,441) pada pekerja bagian operator di PT. Perusahaan Listrik Negara UPDK Tello Tahun 2023. Dari hasil penelitian ini dsarankan bahwa perlu adanya perhatian khusus dari pihak instansi terkait pentingnya mengetahui tindakan tidak aman agar mengurangi risiko kecelakaan dan penyakit akibat kerja.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: :Tindakan Tidak Aman (Unsafe Action), Pengetahuan, Sikap, Ketersediaan APD, Masa Kerja, Pengawasan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT > KESMAS
Depositing User: operator 8
Date Deposited: 11 Sep 2023 03:02
Last Modified: 11 Sep 2023 03:02
URI: http://repository.umi.ac.id/id/eprint/4084

Actions (login required)

View Item View Item