PENYIDIKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA MEMBAWA SENJATA TAJAM TANPA IZIN (STUDI KASUS POLRESTABES MAKASSAR)

As'ad, Andi (2023) PENYIDIKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA MEMBAWA SENJATA TAJAM TANPA IZIN (STUDI KASUS POLRESTABES MAKASSAR). Other thesis, Universitas Muslim Indonesia.

[img] Text
Andi As_ad_04020190306.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://fh.umi.ac.id/

Abstract

Senjata tajam merupakan suatu hal yang umum oleh masyarakat pemahaman itu menjadi berbeda ketika senjata tajam disalahgunakan membawa senjata tajam adalah salah satu bentuk kejahatan sehingga proses penyidikan terhadap pelaku tindak pidana membawa senjata tajam harus dilakukan dengan tepat dan penuh rasa kehati-hatian akan tetapi dalam proses penyidikan tersebut.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dua hal Pertama, untuk mengetahui faktor-faktor penyebab terjadinya kejahatan membawa dan memiliki senjata tajam tanpa izin Kedua, upaya yang dilakukan oleh kepolisian dalam menanggulangi terjadinya kejahatan membawa dan memilikisenjata tajam tanpa izin di Kota Makassar.Penelitian ini dilaksanakan di wilayah Kota Makassar yaitu di POLRESTABES Kota Makassar. Dengan melakukan wawancara untuk mendapatkan data primer dan penulis juga melakukan studi kasus keperpustakaan dan gancara menelaah buku-buku, literatur, peraturan perundang-undangan, serta data sekunder yang berkaitan dengan masalah yang dibahas dalam skripsi ini.Hasil penelitian yang diperoleh dari skripsi ini yaitu : (1) Faktor yang menyebabkan terjadinya kejahatan membawa dan memiliki senjata tajam tanpa izin ialah faktor ekonomi masyarakat sehingga mendorong untuk melakukan suatu kejahatan yang dapat merugikan dan membahayakan nyawa orang lain (2) upaya-upaya yang dilakukan pihak kepolisian untuk mencegah kejahatan membawa dan memiliki senjata tajam tanpa izin adalah adanya keterlibatan masyarakat yang membantu menginformasikan kepada kepolisian sehingga pihak kepolisian dapat melakukan investigasi dari laporan masyarakat

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: FAKULTAS HUKUM > ILMU HUKUM
Depositing User: S.Kom Mahmud Sayyid
Date Deposited: 26 Oct 2023 06:14
Last Modified: 26 Oct 2023 06:14
URI: http://repository.umi.ac.id/id/eprint/4915

Actions (login required)

View Item View Item