Dewi, Ratna (2022) Pengaruh Kompetensi dan Kecerdasan Emosional terhadap Kinerja Karyawan PT. Bumi Karsa Pangkep. Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi, 5 (3). pp. 210-217. ISSN 2622-6383
Text
Juli+210-217.pdf Download (301kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk menganalisis serta mengetahui bagaimana pengaruh variabel kompetensi dan kecerdasan emosional terhadap kinerja karyawan pada PT. Bumi Karsa. Penelitian ini dilakukan di Kantor PT. Bumi Karsa dengan membagikan kuesioner kepada 32 responden. Skala pengukurannya menggunakan skala likert. Data dianalisis menggunakan regresi linear berganda. Pengujian hipotesis penelitian menggunakan teknik uji t dan uji F dengan jalur bantu SPSS. Hasil penelitian ini secara parsial menunjukkan bahwa kompetensi dan kecerdasan emosional masing-masing memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Kata Kunci: Kompetensi, Kecerdasan, Kinerja Karyawan
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | FAKULTAS EKONOMI |
Depositing User: | Unnamed user with email admin@umi.ac.id |
Date Deposited: | 07 Jul 2023 04:33 |
Last Modified: | 07 Jul 2023 04:33 |
URI: | http://repository.umi.ac.id/id/eprint/3069 |
Actions (login required)
View Item |